Desa Duwet

Desa Duwet berada di wilayah administrasi Kecamatan Pakel Kabupaten Tulungagung. Salah satu ciri khas yang melekat pada kabupaten ini adalah batu marmer. desa ini juga merupakan salah satu desa pengrajin batu marmer terbaik. Produk batu ini sudah banyak dipasarkan ke berbagai daerah.

Silastri

Sistem Pelayanan Administrasi Desa

Sistem Informasi Desa

Layanan Mandiri Administrasi Desa

Apa Yang Baru?

Info Desa

MUSDESUS KDMP DUWET

Tujuan pembentukan KDMP (Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih) adalah untuk menciptakan kemandirian ekonomi desa, meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa, dan memperkuat perekonomian lokal dengan menjadi motor penggerak…

Bimtek Indeks Desa 2025

Tujuan BIMTEK Indeks Desa 2025 adalah untuk meningkatkan pemahaman dan kemampuan teknis aparatur desa dalam pendataan, pengisian data, dan penggunaan data Indeks Desa 2025 sebagai…

APBDES TAHUN 2025

Pemasangan APBDes Desa Duwet Tahun 2025